Tuesday, August 04, 2015

Cara Menambahkan 'Custom Web Fonts' di Blogger

Cara Add 'Custom Web Fonts' di Blogger - Bila ingin melakukan perubahan disalah satu template tidak ada salahnya mencoba menambahkan custom web fonts guna mempercantik tampilan halaman blog sobat. Custom web fonts disini dimaksudkan bukan membuat sendiri bentuk huruf melainkan melakukan penambahan atau mengganti style huruf pada tampilan template.

Baca juga : Cara Menambah Huruf di Windows

Dengan mengunjungi Google Web Font adalah solusi terbaik untuk melakukannya. Karena dengan mengganti atau menambahkannya kedalam template, maka siapa saja yang melihat blog sobat dimananpun tempatnya tidak perlu melakukan download font dan di install ke komputer. Simak cara menambahkan costume web fonts dibawah ini.

Cara Menambahkan Huruf di Blogger

Cara Menambahkan 'Custom Web Fonts' di Blogger

  1. Kunjungi https://www.google.com/fonts dan pilih salah satu

  2. Cara Menambahkan 'Custom Web Fonts'

  3. Kemudian klik icon seperti dibawah ini

  4. Cara Menambahkan Huruf di Blogger

  5. Selanjutnya scroll mouse anda kebawah dan copy kode pada "Standard" dan letakkan pada template anda setelah kode <head>

  6. Kode Style Font Google
  7. Terakhir simpan template anda.
Sumber : http://www.bloggertrix.com/2015/07/how-to-add-custom-web-fonts-for-blogger.html

Demikian cara menambahkan huruf di blogger semoga dapat berguna bagi anda semua.

Silahkan berkomentar dengan baik, asal tidak melanggar peraturan dibawah ini.
1. NO SPAM
2. NO SARA
3. NO LINK AKTIVE

Terimakasih
EmoticonEmoticon