Tuesday, November 29, 2016

Harga Vivo V5, Smartphone Perfect Selfie Terbaru

Tags

Harga Vivo V5 - Vivo mobile sebagai pendatang baru dalam sebelumnya pernah menghadirkan varian Vivo V3 dan Vivo V3 Max, yang kini gencar menghadirkan smartphone yang berkualitas dan mempunyai spesifikasi tinggi. HP terbaru daru Vivo mobile yang kini menjadi primadona adalah Vivo V5, smartphone yang hadir dengan kamera depan 20MP dan mengusung tagline "Perfect Selfie".

HP Vivo V5, selain mengandalkan kamera depan 20MP berteknologi "Moonlight Glow" untuk selfie. Sementara itu kamera belakang berukuran 13 MP, Phase detection autofocus, LED flash.

Selain itu dari sisi layar Vivo V5 mengusung layar 5,5 inchi, berteknologi IPS, resolusi 720 x 1280 piksel, dan dilengkapi perangkat keamanan layar Cornning Gorilla Glass 4. Untuk urusan sistem operasi vivo v5 telah menggunakan OS Android v 6.0 Marshmallow.

Harga Vivo V5 Terbaru


Sedangkan dalam sektor dapur pacu telah dijejali Mediatek MT6750 Ocat Core 1.5 GHz Cortex A53 dan pengolah grafis GPU Mali-T860MP2. Dari sisi penyimpanan adanya memory Internal 32 GB dan masih dilengkapi slot microSD 128 GB. Vivo V5 juga sudah dilengkapi fitur keamanan data Fingerprint Scanner, dan fitur Fast Charging / pengisian cepat pada baterai berkapasitas 3000 mAh.

Jika anda tertarik dengan Vivo V5 dan hendak memilikinya, berikut ini spesifikasi Vivo V5, sebagai bahan referensi.

Spesifikasi Vivo V5

Jaringan

  • Jaringan GRRS, EDGE, 3G/HSPA
  • Jaringan 4G LTE
  • Dual SIM, Micro-SIM

Ukuran (Dimensi)

  • Dimensi : 153.8 x 75.5 x 7.5 mm
  • Bahan : Metal
  • LED Notifikasi : Ada

Layar

  • Layar 5.5 inchi
  • IPS LCD Capacitive
  • Resolusi 720 x 1280 pixels
  • Kerapatan ~ 367 ppi
  • Gorilla Glass 4

Sistem Operasi

  • OS Android v 6.0 Marshmallow
  • Funtiuch OS 2.5

Prosesor

  • Chipset : MediaTek MT6750
  • CPU : Octa Core 1.5 GHz Cortex A53
  • GPU : Mali-T860MP2

Memori

  • RAM : 4 GB
  • Memori Internal : 32 GB
  • Memori Eksternal Up to 128 GB

Kamera

  • Kamera Utama 13 MP
  • Phase detection autofokus
  • LED flash
  • Perekam Video 1080p@30fps
  • Kamera depan 20 MP, f/2.0
  • Sony IMX376 sensor
  • Screen flash ( Soft Light Camera )

Konektivitas dan Fitur Lainnya

  • Wi-Fi 802.11 a/ b/g/n
  • Dual-Band
  • Wi-Fi Direct, hotspot
  • Bluetooth v4.1, A2DP
  • GPS – A GPS Suport
  • USB v 2.0
  • USB OTG
  • Sensor
  • Fingerprint
  • Accelerometer
  • Proximyty
  • Ambient Light
  • Gyroscope
  • Compass

Baterai

  • LI-Ion 3000 mAh
  • Non-Removable


Vivo V5 secara resmi telah hadir di Indonesia dengan body berbahan dasar logam dan tersedia dalam 2 pilihan warna, yaitu warna Gold dan Gray. Ponsel yang memiliki chip audio AK4346 Hi-Fi ini hanya dibanderol sekitar USD$265 atau Rp 3,2 Jutaan saja. Harga yang cukup bersaing dengan smartphone selfie buatan Oppo yakni Oppo F1 Plus.

Demikianlah informasi tentang Harga Vivo V5 Terbaru dan Spesifikasi-nya. Semoga informasi yang kami tuliskan di androsoftware.xyz bermanfaat dan berguna. Apabila ada salah kata dalam penulisan kami selaku admin mohon maaf. (Sumber Spesifikasi: GSMArena )

Silahkan berkomentar dengan baik, asal tidak melanggar peraturan dibawah ini.
1. NO SPAM
2. NO SARA
3. NO LINK AKTIVE

Terimakasih
EmoticonEmoticon