Tuesday, May 03, 2016

Cara Mengaktifkan Fitur Undo Send di Gmail

Tags

Cara Mengaktifkan Fitur Undo Send di Gmail -  Gmail merupakan salah satu alat yang digunakan untuk melakukan pengiriman surat secara online. Nah dalam beberapa waktu yang lalu pihak Google pernah melakukan update fitur yang baru pada Gmail dengan menambahkan fitur Undo Send.. Dengan demikian apabila pengguna yang telah mengaktifkan fitur ini dapat dengan mudah melakukan pembatalan pada E-Mail yang telah terkirim.

Cara Mengaktifkan Fitur Undo Send Gmail

Fitur Undo Send pada gmail ini keuntungannya dapat memudahkan kita sebagi pengguna untuk membatalkan email yang telah terkirim dalam jangka waktu tertentu yaitu 5, 10, 20 dan 30 detik. Dengan begitu e-mail yang semula kita anggap salah dapat kita perbaiki dengan segera. Berikut ini cara mengaktifkan fitur undo send pada Gmail.

Terkait : Cara Menghentikan Notifikasi Facebook masuk ke E-Mail


Cara Mengaktifkan Fitur Undo Send di Gmail

  1. Buka akun Gmail anda.
  2. Kemudian klik icon roda bergerigi pada sebelah kanan.
  3. Setelah itu klik Setelan (Setting dalam bahasa inggris)
  4. Kemudian pada menu Umum (General) scroll mouse anda kebawah untuk menemukan Urung Kirim (Undo Send dalam bahasa inggris), lalu berikan tanda centang pada Aktifkan Urung Kirim (Enable Undo Send dalam bahasa inggris) dan set pada jangka waktu yang lama yaitu 30 detik (30 seconds)

  5. Fitur Undo Send Gmail

Demikian Cara Mengaktifkan Fitur Undo Send di Gmail dengan mudah, semoga informasi ini dapat bermanfaat dan menambah wawasan anda tentang fitur baru Gmail.

Silahkan berkomentar dengan baik, asal tidak melanggar peraturan dibawah ini.
1. NO SPAM
2. NO SARA
3. NO LINK AKTIVE

Terimakasih
EmoticonEmoticon