Cara Download Video Youtube di Browser - Saking banyaknya video yang berkualitas tinggi di Youtube membuat saya ingin menulis kembali tentang cara download video di youtube. Cara-sangat sederhana dan tidak membutuhkan bantuan software pihak ketiga seperti IDM, DAP dan lain-lain.
Namun kali ini sedikit berbeda dari sebelumnya karena cara ini dapat digunakan dengan menggunakan browser apapun seperti (google chrome, firefox, IE, baidu dan browser lain). Untuk itu simak langkah-langkahnya di Cara Download Video Youtube Terbaru di Browser dibawah ini.
Terkait : Cara Download Video Youtube Dengan Browser Spark
Demikian cara download video youtube terbaru di browser, semoga dapat berguna bagi kita semua dan dapat menambah koleksi video anda dikomputer.
Namun kali ini sedikit berbeda dari sebelumnya karena cara ini dapat digunakan dengan menggunakan browser apapun seperti (google chrome, firefox, IE, baidu dan browser lain). Untuk itu simak langkah-langkahnya di Cara Download Video Youtube Terbaru di Browser dibawah ini.
Terkait : Cara Download Video Youtube Dengan Browser Spark
Cara Download Video Youtube di Browser
- Cari video yang akan anda download di Youtube,
- Kemudian edit pada bagian alamat video tersebut dengan menambahkan "ss". contoh https://www.youtube.com/watch?v=Tj75Arhq5ho ubah menjadi https://www.ssyoutube.com/watch?v=Tj75Arhq5ho
- Selanjutnya tekan enter, maka anda akan diarahkan ke salah satu situs lalu pilih format video yang sesuai dengan keinginan anda.
- Untuk lebih jelasnya simak gambar dibawah ini.
Demikian cara download video youtube terbaru di browser, semoga dapat berguna bagi kita semua dan dapat menambah koleksi video anda dikomputer.
Silahkan berkomentar dengan baik, asal tidak melanggar peraturan dibawah ini.
1. NO SPAM
2. NO SARA
3. NO LINK AKTIVE
Terimakasih
EmoticonEmoticon